Penerbangan dari Surabaya (SUB) ke Balikpapan (BPN) atau penerbangan sebaliknya Balikpapan ke Surabaya merupakan salah satu rute popular penerbangan domistik di Indonesia. Keberadaan bandara Internasional Sepinggan di Balikpapan telah menjadi pintu gerbang perekonomian yang menghubungkan berbagai daerah di Pulau Jawa dengan berbagai daerah di wilayah pulau Kalimantan. Negara Indonesia memang memiliki wilayah yang sangat luas terdiri dari beribu-ribu pulau yang tersebar dari Sabang sampai Merauke, sehingga sangat dibutuhkan penghubung dan sarana transportasi yang memadai. Dengan dibangunnya bandara Internasional baru di Pulau Kalimantan, pembangunan akan semakin menyebar dan merata, tidak hanya terpusat di pulau Jawa saja. Penerbangan dari Surabaya berangkat dari Bandara Internasional Juanda, dan menuju Bandara Internasional Sepinggan yang merupakan bandara dengan konsep modern yang pembangunannya memadukan antara bandara dengan sebuah mall. Beberapa maskapai yang melayani rute penerbangan Surabaya (SUB) ke Balikpapan (BPN) diantaranya Lion Air, Citilink, Sriwijaya Air.
Sarana Transportasi ke dan dari Bandara Juanda Surabaya
Untuk sobat traveler yang berkeinginan menuju bandara Juanda dari Surabaya dapat naik taxi, kendaraan pribadi atau menggunakan Shuttle bus Damri dari terminal Bungurasih ke Juanda dengan waktu tempuh kurang lebih 30 menit namun semua tergantung kepada kondisi lalu lintas. Bila dari Bandara Juanda, dan berkeinginan ke kota Surabaya dapat naik taxi dengan Tarif kurang lebih Rp. 120.000, atau menggunakan Shuttle Bus Damri yang selalu standy di depan terminal domistik Bandara, dan Shuttle bus Damri ini beroperasi mulai jam 04.00 s/d 19.00 WIB, dari Bungurasih sobat traveler dapat naik bus ke segala kota di Jawa Timur dan kota-kota lain.
Sarana Transportasi ke dan dari Bandara Sepinggan Balikpapan
Bandara Internasional Sepinggan berada di dekat pantai dan letaknya ada di luar kota Balikpapan, untuk menuju kota Balikpapan sobat traveler dapat menggunakan Taxi dengan tarif Rp. 55.000 dari Bandara menuju ke pusat kota Balikpapan, untuk tarif ketempat lain besarnya dihitung berdasarkan tempat yang akan dituju. Namun bila sobat traveler menginginkan harga yang lebih terjangkau dapat berjalan keluar Bandara terlebih dahulu dan naik angkutan kota rute 7 ke terminal Damai. Dari terminal Damai dapat berganti angkot rute 1 atau 3 untuk menuju pusat kota Balikpapan.
Harga Tiket Penerbangan dari Surabaya (SUB) ke Balikpapan (BPN).
Mei (IDR Rp. 633.000-Rp. 721.000)
Juni (IDR Rp. 633.000-Rp. 643.000)
Juli (IDR Rp. 633.000-Rp. 1.534.000)
Ags (IDR Rp. 633.000-Rp. 1.391.000)
Sept (IDR Rp. 643.000-Rp. 643.000)
Okt (IDR Rp. 633.000-Rp. 643.000)
Nov…..
Des (IDR Rp. 633.000-Rp. 643.000)
Jan (IDR Rp. 643.000-Rp. 643.000)
Feb (IDR Rp. 643.000-Rp. 643.000)
Pesan Penerbangan Murah Surabaya (SUB)_Balikpapan (BPN)
Silahkan cek detail harga penerbangan Surabaya_Balikpapan pada FORM PENCARIAN UTIKET di sidebar kanan website kami, dan ikuti langkah pemesanannya. Bila mengalami kesulitan silahkan menghubungi kami pada semua media komunikasi yang telah tersedia.
Hubungi Kami
Telpon Kantor : 031-8289194
Telp Hanphone : 081358422730
PIN BB : 327677B7
WA : 08813550612/ 08819098192
Telpon Kantor : 031-8289194
Telp Hanphone : 081358422730
PIN BB : 327677B7
WA : 08813550612/ 08819098192
0 Response to "Penerbangan Murah dari Surabaya ke Balikpapan"
Posting Komentar